Sabtu, 06 Januari 2018

Kasus Budaya Perusahaan

SOAL

Karyawan level L-3 atau yang lebih tinggi yang tidak tahu apa itu Balanced Scorecard (padahal Balanced Scorecard sudah digunakan di perusahaan ini), melanggar budaya perusahaan :

a.) Jujur
b.) Bertanggungjawab
c.) Cerdas dalam bekerja
d.) Cerdas dalam beraktivitas

JAWAB
Balanced Scorecard digunakan dalam membuat rencana sekaligus mengukur kinerja. Karyawan yang tidak tahu apa itu Balanced Scorecard adalah karyawan yang tidak cerdas dalam bekerja.
Jawaban yang benar adalah c.



----- oOo -----


Penulis: 
Constantinus


Penulis adalah ilmuwan psikologi,
kandidat psikolog industri & organisasi,
praktisi manajemen sumberdaya manusia,
komisaris BPR Restu Group,
dan anggota Keluarga Sabuk Hitam INKADO Jawa Tengah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar