Sabtu, 23 Desember 2017

Kasus Budaya Perusahaan

Soal:

  • Seorang karyawan hadir di tempat kerja pukul 08.00. Jam hadir dimulai pukul 08.00. Menurut mesin absensi, karyawan ini tidak terlambat.
  • Pertanyaan : apakah karyawan ini melanggar budaya perusahaan ? Kalau ya, budaya perusahaan yang mana yang dilanggar? Sebutkan alasannya !
Jawaban :

  • Karyawan itu melanggar budaya perusahaan.
  • Budaya perusahaan yang dilanggar adalah cerdas dalam bekerja.
  • Alasan : kalau jam kerja dimulai pukul 08.00, maka bersiap-siap di tempat kerja sudah harus dilakukan minimal 10 menit sebelumnya. 
  • Artinya, harus sudah tiba di tempat kerja paling lambat pukul 07.50, sehingga pukul 08.00 benar-benar sudah siapa menjalankan pekerjaan (diawali dengan Doa Pagi dan Morning Training). 

----- oOo -----
Penulis: 
Constantinus


Penulis adalah ilmuwan psikologi,
kandidat psikolog industri & organisasi,
praktisi manajemen sumberdaya manusia,
komisaris BPR Restu Group,
dan anggota Keluarga Sabuk Hitam INKADO Jawa Tengah
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar